Info Main Bola Daftar Juara Copa del Rey: Madrid Masih Kalah dari Barcelona-Bilbao

Info Main Bola Daftar Juara Copa del Rey: Madrid Masih Kalah dari Barcelona-Bilbao
Sevilla – Real Madrid memang sukses memenangi Copa del Rey 2022/2023. Tapi, torehan trofi El Real di ajang itu masih kalah jauh ketimbang Barcelona dan Athletic Bilbao.

Info Main Bola – Sevilla – Real Madrid memang sukses memenangi Copa del Rey 2022/2023. Tapi, torehan trofi El Real di ajang itu masih kalah jauh ketimbang Barcelona dan Athletic Bilbao.

Madrid menghadapi Osasuna pada partai puncak di Estadio La Cartuja, Minggu (7/5/2023) dini hari WIB. Madrid langsung unggul 1-0 di menit kedua lewat sepakan Rodrygo.

Osasuna baru bisa menyamakan skor pada menit ke-55 lewat tendangan voli Lucas Torro yang tak kuasa dihalau Thibaut Courtois. Rodrygo kembali mencetak gol pada menit ke-70 yang memastikan kemenangan 2-1 timnya.

Madrid pun berhak berpesta merayakan gelar juara Copa del Rey yang sudah lama dinanti-nantikan. Pasalnya Madrid terakhir kali menjuarainya pada musim 2013/2014 alias hampir sedekade lalu, yang kala itu juga dilatih Carlo Ancelotti.

Catatan Madrid di kompetisi yang biasa disebut Piala Raja Spanyol itu memang kurang bagus. Dari 40 kali tampil jadi finalis, Madrid baru 20 kali jadi pemenang.

Torehan trofi Madrid ini bahkan kalah dari Barcelona dan Athletic Bilbao, dua tim yang notabene berasal dari wilayah yang berkonflik dengan pemerintah Spanyol.

Barcelona jadi tim dengan trofi terbanyak, yakni 31 dari 42 kali tampil sebagai finalis. Kali terakhir juara pada 2020/2021 dengan mengalahkan Bilbao.

Bilbao di posisi kedua dengan 23 trofi dari 39 kali kesempatan melaju ke final. Trofi terakhirnya musim 1983/1984 atau hampir tiga dekade lalu.

Tim keempat dengan trofi terbanyak sejak kompetisi dini dihelat pada 1903 adalah Atletico Madrid (10 kali) dan Valencia (8 kali).

Daftar Juara Copa del Rey

31 – Barcelona
23 – Athletic Bilbao
20 – Real Madrid
10 – Atletico Madrid
8 – Valencia
6 – Real Zaragoza
5 – Sevilla
4 – Espanyol, Real Union
3 – Real Sociedad, Real Betis
2 – Deportivo La Coruna
1 – Arenas, Mallorca, Levante

SITUS POKER ONLINE